Identitas mayat perempuan bercelana pendek dalam sumur Kulon Progo akhirnya terkuak yakni Zuni Hanifah. Keluarga mengungkap Zuni pergi pada Sabtu malam lalu.
Kabar duka datang dari Kota Gudeg, Yogyakarta. Mbah Lindu meninggal pada Minggu (12/7/2020). Mbah Lindu dikenal sebagai salah seorang penjual gudeg legendaris.
Penjarahan bekal kubur di makam kuno Blora mengundang pertanyaan, siapakah orang Kalang itu? Antropolog UGM menjelaskan tentang jejak dan sosokl orang Kalang.