Menko Marves Luhut Binsar Pandjaitan membeberkan hasil analisis tim lapangan terkait persoalan minyak goreng di lapangan. Ada indikasi praktik monopoli.
Menko Marves, Luhut Binsar Pandjaitan imbau masyarakat tak panik terkait persoalan harga dan ketersediaan minyak goreng. Luhut jamin harga dan pasokan.
Menko Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan menegaskan bahwa pemerintah akan mencari jalan tengah dari masalah minyak goreng di tanah air.