detikFinance
Bahas Telur Ayam Mahal, Mendag Kumpulkan Peternak Siang Ini
Menteri Perdagangan (Mendag) Enggartiasto Lukita akan bertemu para peternak ayam siang ini pukul 14.00, untuk membahas lonjakan harga telur ayam.
Senin, 16 Jul 2018 13:10 WIB







































