Sejumlah netizen mengeluhkan kemacetan tepatnya di depan Gedung Smesco, Jl Gatot Subroto, Jakarta Selatan. Kemacetan itu terjadi karena adanya perbaikan jalan.
Performa positif GoFood yang merupakan bagian dari segmen bisnis on-demand meningkatkan optimisme percepatan profitabilitas PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk (GOTO).
Raksasa perusahaan global ramai-ramai melakukan Pemutusan Hubungan Kerja (PHK). Terbaru ada Spotify yang masuk ke daftar perusahaan yang akan melakukan PHK.