detikSport
Lotus Yakin Grosjean Bisa Jaga Momentum
Setelah tiga balapan awal yang mengecewakan, Romain Grosjean akhirnya menuai hasil bagus di seri keempat. Lotus yakin pebalapnya itu akan mampu mempertahankan momentum dan bangkit di sisa musim.
Kamis, 02 Mei 2013 09:06 WIB







































