detikInet
Bulan Ini Populasi Bumi Meledak Jadi 8 Miliar, Begini Sejarahnya
Sejak kemunculan manusia pertama di Afrika lebih dari 2 juta tahun lalu, populasi dunia terus bertambah. Di bulan ini, Bumi mencapai populasi 8 miliar orang.
Jumat, 11 Nov 2022 12:20 WIB