detikNews
Stok Sayuran Melimpah, Pedagang di Garut Justru Merugi
Stok berbagai komoditi sayuran di Garut tengah melimpah. Namun, hal itu justru membuat pengepul dan ritel yang ada di Pasar Guntur Ciawitali Garut merugi.
Sabtu, 09 Des 2017 16:37 WIB







































