detikNews
Afrika Selatan Tutup Sekolah karena Kekerasan Geng
Kekerasan geng kriminal menyebabkan pemerintah provinsi Cape Barat, Afrika Selatan menutup 16 sekolah selama dua hari. Sedikitnya 50 orang dilaporkan terluka atau terbunuh setelah ditembak di kawasan pinggir kota Cape Town, Manenberg, dalam beberapa pekan terakhir.
Jumat, 16 Agu 2013 11:55 WIB







































