detikNews
Dikritik PKS Sering Kunker, Prabowo Bicara Kebutuhan Keliling Dunia
"Ya memang kita butuh untuk keliling, untuk menjajaki kemungkinan-kemungkinan. Kita harus pelajari alutsista yang ada," kata Prabowo menjawab kritik itu.
Senin, 20 Jan 2020 17:25 WIB