detikSport
Ini Tanggapan Menpora soal Kebutuhan Mendesak CdM Olimpiade 2016
Desakan agar tim Indonesia segera memiliki Chef de Mission atau komando kontingen untuk Olimpiade 2016 akhirnya sampai ke telinga Menpora Imam Nahrawi. Ia berjanji akan segera mengambil keputusan.
Senin, 24 Agu 2015 15:11 WIB







































