Jalur Suramadu dari arah Surabaya menuju Bangkalan macet sejak sore pukul 17.00 WIB. Kemacetan ini disebabkan pemeriksaan petugas di Pos Penyekatan Suramadu.
Polri menggelar penyekatan selama sebelum dan setelah libur Lebaran Idul Fitri 1442 H demi mencegah masyarakat yang hendak mudik. Sinergi bersama antar-polda.
Aparat akan menerapkan penyekatan dan dibentuk check point di beberapa daerah Banten. Penyekatan dilakukan untuk menindak pemudik dan memaksa mereka putar arah.