detikSport
Kemenangan Sarat Emosi untuk Djokovic
Novak Djokovic menjejak perempatfinal Monte Carlo Masters usai mengalahkan Alexandr Dolgopolov 2-6, 6-1, dan 6-4. Kemenangan diukir Djokovic beberapa saat setelah mendapat kabar mengenai wafatnya sang kakek.
Jumat, 20 Apr 2012 00:17 WIB







































