Sebanyak 148 dari 203 pasien positif COVID-19 yang dirawat di RS Lapangan Surabaya telah sembuh. Jika dipersentasekan, pasien yang sembuh mencapai 72,9 persen.
Vaksinasi COVID-19 tahap II di Surabaya akan digelar bulan ini. Sudah ada puluhan ribu yang didata seperti TNI, Polri, OPD, guru, lansia dan pedagang pasar.