Varian Omicron lebih berbahaya daripada varian delta. Para perusahaan pembuat vaksin pun berlomba-lomba menciptakan vaksin booster sebagai penangkal varian itu.
Ditangguhkan di 15 negara Eropa, vaksin Corona AstraZeneca disorot juga di Indonesia. BPOM merekomendasikan vaksin ini tak digunakan, menunggu kajian keamanan.
Kasus positif Corona ditemukan di beberapa pasar di Jakarta. Pemprov DKI didesak untuk mensosialisasikan protokol kesehatan kepada pedagang secara masif.
Epidemioloh memperkirakan kasus COVID-19 di Indonesia sebenarnya lebih dari 1 juta kasus. Namun, data itu tidak muncul karena tracing yang masih lemah.