Sepakbola
Dalglish: Jangan Lama-lama Berpesta, Liverpool
Kenny Dalglish meminta Liverpool segera melupakan euforia kemenangan di Piala Liga Inggris, karena The Reds masih punya target lain yang tak kalah pentingnya yakni finis di empat besar.
Kamis, 01 Mar 2012 02:04 WIB







































