detikNews
Abon Oplosan Dimasak dengan Bahan Bakar Oli Bekas dan Thinner
Budi Kurniawan, pemilik usaha abon oplosan daging sapi dan ayam ternyata benar-benar menggunakan segala cara untuk mendapatkan keuntungan lebih dari usahanya.
Rabu, 17 Mei 2017 16:18 WIB







































