Liburan ke Busan jangan sampai melewatkan wisata kuliner di pasar malamnya. Salah satunya melipir ke Bupyeong Kkantong Market, sebuah pasar tradisional yang dapat memanjakan lidah dengan aneka kuliner lokal maupun internasional.
Taman Nasional Baluran dikenal pula dengan julukan Africa van Java. Inilah cerita saat mengunjungi kawasan pelestarian alam yang mempunyai ekosistem asli yang terdapat hutan, padang sabana dan Pantai Bama.
Musim dingin di Jepang menjadi daya tarik untuk wisatawan. Bagi traveler muslim, tidak usah khawatir. Fasilitas salat dan makanan halal mudah diperoleh.
Sebagai daerah yang memiliki garis pantai, Polewali Mandar punya wisata pantai cantik dan menggoda wisatawan untuk datang. Salah satunya Pantai Mampie.