Pemblokiran yang dilakukan Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) terhadap beberapa layanan populer bikin geger. Berikut sekilas rangkumannya.
Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) menegaskan PayPal memang belum melakukan pendaftaran Penyelenggara Sistem Elektronik (PSE) Lingkup Privat.