detikNews
Seorang Mahasiswa Hilang Terseret Ombak Saat Selfie di Pantai Klayar
Seorang mahasiswa terseret ombak Pantai Klanyar Pacitan, saat selfie di salah satu tebing. Pencarian korban, Alfinizar (21) terus dilakukan BPBD, TNI/Polri dibantu masyarakat setempat.
Minggu, 24 Agu 2014 16:47 WIB







































