detikNews
DPR Lantik Anggota PAW Fraksi Golkar Pengganti Alex Noerdin
DPR RI melantik seorang anggota pengganti antarwaktu (PAW) untuk sisa masa jabatan 2019-2024 hari ini. Dia menggantikan Alex Noerdin.
Selasa, 29 Agu 2023 12:39 WIB