Sebagian kantor di DKI Jakarta mulai buka hari ini. Bagi karyawan yang masuk, yuk simak tips aman dari ancaman virus Corona COVID-19 di transportasi umum.
Pemprov Jabar menyiapkan sejumlah protokol dan fasilitas kesehatan bagi sarana olahraga yang dikelolanya. Di antaranya Lapangan Gasibu dan Saparua Bandung.
Universitas Padjadjaran Jatinangor, Sumedang masuk ke dalam wilayah zona biru. Namun, Unpad enggan terburu-buru membuka kampus untuk perkuliahan tatap muka.
Meski sudah ada pergub-nya, aturan ganjil-genap motor belum diterapkan oleh Anies Baswedan. Ada syarat sampai aturan itu nantinya benar-benar diberlakukan.
Video calon penumpang KRL menerobos petugas penjaga di Stasiun Juanda, Jakarta, viral. PT Kereta Commuter Indonesia (KCI) menjelaskan peristiwa tersebut.