detikFinance
BI Didesak Keluarkan Aturan Etika Penawaran KTA
Perbanas mendukung penuh wacana BI untuk mengatur tata cara pemasaran dan penagihan kredit tanpa agunan (KTA). Tawaran KTA melalui pesan singkat dan telpon dinilai meresahkan masyarakat.
Jumat, 12 Agu 2011 08:09 WIB







































