Jangan ngaku pecinta pedas, jika belum pernah mencicipi makanan dengan Carolina Reaper. Cabe terpedas di dunia ini punya sengatan brutal bikin langsung mules.
Pernah bekerja selama 30 tahun di Hotel Raffes Hong Kong, mantan chef ini lebih memilih membuka warung makan sendiri. Ia menjual ci cong fan dan bubur.
Kepopuleran sushi memotivasi GION The Sushi Bar untuk luncurkan cabang kedua di kawasan Kelapa Gading tepatnya di Mall of Indonesia (MOI) Lobby 7, Ground Floor