detikNews
Polairud Polda Kaltim Tangkap Penyelundup 6 Kg Sabu di Samarinda
Polda Kaltim menangkap seorang penyelundup narkoba di wilayah Samarinda. Dari tersangka bernama Ilham (37), polisi menyita barang bukti 6 kg sabu.
Selasa, 05 Nov 2019 23:03 WIB







































