detikFinance
IHSG akan Bergerak Mix
IHSG diperkirakan akan bergerak mix pagi hari ini dibayangi sentimen ekonomi China dan konflik di Ukraina. Rencana pembagian dividen emiten bisa memberi angin segar.
Rabu, 12 Mar 2014 08:42 WIB







































