China optimis dengan menurunnya jumlah kasus baru COVID-19. Namun, wabah ini terlanjur berdampak pada keadaan ekonomi global seperti yang dialami Apple.
Beragam cara mencari buronan KPK. Bahkan sampai ada sayembara berhadiah iPhone 11 bagi siapapun yang memberikan informasi terkait keberadaan buronan KPK.
LSM MAKI menggelar sayembara untuk seluruh masyarakat yang menemukan mantan Sekretaris Mahkamah Agung (MA) Nurhadi dan Harun Masiku dengan hadiah iPhone 11.
Keduanya ditangkap setelah polisi mendapat laporan dari sepasang turis asal Ceko, yang mengaku jadi korban penjambretan di kawasan Seminyak, Kuta, Badung.