Pada 2015, 46 dari 239 perempuan yang terdaftar di Seoul sebagai korban perbudakan seks masih hidup, tapi kini cuma ada 12 orang. Jepang tolak beri kompensasi.
Joe Biden menekan Cina untuk mencabut dukungan bagi Rusia ketika berbicara via telefon dengan Xi Jinping. Percakapan keduanya didahului insiden di Selat Taiwan.
Cina diancam bakal menghadapi sanksi berat jika nekat mendukung Rusia. Namun, AS mencurigai Cina bersiap memetik keuntungan dari kegentingan ekonomi di Rusia.
India yang mengandalkan persenjataan Rusia untuk melawan China, menghadapi misi pelik menghindari sanksi AS. Itu mendorong India mengkaji sistem pertahanannya.