detikNews
Tangis Haru Sambut Kedatangan Jenazah Indar Parawansa di Surabaya
Jenazah Indar Parawansa, suami mantan Menteri Pemberdayaan Perempuan Khofifah, tiba di rumah duka di Surabaya. Pecah tangis dan kalimat Allah menyambut kedatangan jenazah.
Kamis, 16 Jan 2014 12:06 WIB







































