detikNews
Prabowo Minta Rakyat Tak Tergiur BLT
Bantuan Langsung Tunai (BLT) ditenggarai menjadi salah satu senjata incumbent untuk mendapat simpati masyarakat. Cawapres Prabowo Subianto pun meminta masyarakat untuk tidak terpengaruh BLT.
Senin, 22 Jun 2009 22:16 WIB







































