detikFinance
Harga Minyak Mentah Ditetapkan US$ 63/Barel di APBN 2020
Sidang Paripurna DPR mengesahkan APBN 2020 dengan anggaran belanja sebesar Rp 2.540,4 triliun. Selain itu ditetapkan sejumlah asumsi makro.
Selasa, 24 Sep 2019 15:26 WIB







































