detikNews
Jaga Rotasi, SBY Pilih KSAL Jadi Panglima TNI
Presiden SBY resmi mengajukan Kepala Staf Angkatan Laut (KSAL) Laksamana Agus Suhartono sebagai calon panglima TNI. Penunjukan KSAL untuk memimpin TNI dilakukan SBY untuk menjaga kebijakan rotasi pimpinan TNI.
Rabu, 08 Sep 2010 20:27 WIB







































