detikNews
Kondisi Aldo Stabil, Kini Jalani Operasi di Bagian Kepala
Kondisi Aldo (8 tahun), anak driver Go-Jek Gunawan yang menjadi korban tabrakan Kopaja ugal-ugalan kini menjalani perawatan di RSCM.
Kamis, 17 Sep 2015 18:51 WIB







































