detikJatim
Diprediksi ada 21,2 Juta Warga Jatim Melakukan Pergerakan Mudik 2023
Dishub Jatim memprediksi akan ada 21,2 juta pergerakan orang selama lebaran di Jatim 2023 ini. Dishub akan menyiapkan ratusan posko selama masa angkutan lebaran
Rabu, 05 Apr 2023 14:17 WIB