detikNews
Keppres TPF Keluar Malam Ini Juga
Keppres tentang TPF komisioner KPK nonaktif Bibit Samad Rianto dan Chandra Hamzah dipastikan akan keluar malam ini juga. Dengan keluarnya Keppres tersebut, angota tim yang berjumlah 8 orang tersebut dapat segera bekerja.
Senin, 02 Nov 2009 17:32 WIB







































