detikNews
Banyak Konflik di Daerah, Polri Akan Lebih Keras dalam Pembinaan Wilayah
Bentrokan antar warga di Kalianda, Lampung Selatan, menewaskan sejumlah orang. Polri akan meningkatkan pembinaan di wilayah-wilayah rawan konflik.
Selasa, 30 Okt 2012 11:45 WIB







































