Wakil Ketua DPW PAN Jabar Asep Hendra Maulana mengundurkan diri dari kepengurusan partainya. Ia kecewa terhadap PAN yang mendukung penetapan UU Cipta Kerja.
PM Malaysia, Muhyiddin Yassin, menjalani karantina mandiri setelah menjadi kontak dekat seorang menteri yang dinyatakan positif virus Corona (COVID-19).
Sudah enam hari api masih berkobar di sumur minyak ilegal di Desa Bungku, Kecamatan Bajubang, Batanghari, Jambi. Kobaran api masih belum bisa dipadamkan.