Banyak orang yang justru mengalami kenaikan berat badan selama menjalani ibadah puasa. Ada beberapa pola mudah yang bisa diterapkan agar tubuh tetap fit.
Hidangan serba tempe bisa jadi menu sahur dan buka puasa yang nikmat. Kamu bisa membuatnya menjadi orek tempe, tempe mendoan, dan sambal yang pedas nampol.
Kangen daging sapi lada hitam buatan restoran? Tumisan daging ini makin enak ditambah brokoli. Dimakan dengan nasi putih hangat rasanya makin mantap. Bikin yuk!
Sebelum berpuasa, penyandang diabetes harus melakukan persiapan seperti berkonsultasi ke dokter, tetap minum obat, dan rutin memantau kondisi gula darah.