detikSumut
Kluivert Bawa Pastoor-Landzaat Jadi Asisten di Timnas Indonesia, Ini Alasannya
Patrick Kluivert resmi menjadi pelatih Timnas Indonesia hingga 2027. Kluivert bakal didampingi oleh dua koleganya Alex Pastoor dan Denny Landzaat.
Kamis, 09 Jan 2025 03:00 WIB