Sejumlah pejabat Pemprov Bengkulu hingga Cagub Petahana Rohidin Mersyah diperiksa KPK. Usai diperiksa di Polresta Bengkulu, mereka akan dibawa ke Jakarta.
Ada hal menarik dalam kunjungan Presiden Prabowo ke Abu Dhabi, Persatuan Emirat Arab (PEA). Prabowo sempat dikawal 4 pesawat tempur saat tiba di lagit PEA.
ICC sudah memerintahkan penangkapannya, namun kekejaman PM Israel itu belum berhenti. Rezim Netanyahu malah meluncurkan rudal ke jantung ibu kota Lebanon.
Prabowo bertemu Presiden PEA Sheikh Mohamed bin Zayed Al Nahyan (MBZ) dalam kunjungan kerja ke Abu Dhabi. Setelah itu, Prabowo langsung bertolak ke tanah air.