detikHealth
Mau Tampil Heboh dengan Face Paint Saat Nobar? Ikuti Saran Dokter Kulit Ini
Mengecat wajah di Piala Dunia 2014 memang cukup populer. Bukan hanya suporter di lapangan, penggemar bola yang hobi ikut nonton bersama alias nobar juga tampil heboh dengan rias wajah bergambar bendera timnas yang didukungnya.
Jumat, 04 Jul 2014 15:35 WIB







































