Sejumlah rumah di Desa Bojonggede, Kecamatan Bojonggede, Bogor, Jawa Barat, rusak akibat diterjang puting beliung. Rumah rusak pada bagian atap dan plafon.
Gibran mengaku kagum dengan tata kota dan kebersihan yang dijaga masyarakat. Ia pun mengajak masyarakat untuk datang dan merasakan langsung pesona daerah ini.
Turis asal Brasil Juliana Martins jatuh di jurang Gunung Rinjani, Sabtu (24/6/2025). Menpar Widiyanti Putri Wardhana menyatakan prihatin akan peristiwa itu.