detikNews
Hukum Pengguna Software Palsu Selama 7 Bulan Penjara, MA Terbelah
Pemilik digital printing Citra Digital Offset, Gunawan (64) dibui 7 bulan karena menggunakan software palsu. Vonis itu tidak bulat, hakim agung Surya Jaya memilih membebaskan Gunawan.
Senin, 27 Okt 2014 10:05 WIB







































