detikFood
Sisca Kohl Bikin Es Krim dari Pizza, Bule Italia Ini Kaget dan Heran
Sisca Kohl pernah 'menyulap' pizza menjadi es krim. Unggahan ini dapat 'reaction' dari bule Italia yang begitu kaget dan heran ketika melihatnya.
Selasa, 21 Sep 2021 13:30 WIB