Sempat disunat menjadi 3,5 tahun penjara oleh PT Jakarta, hukuman Djoko Tjandra kembali dinaikkan menjadi 4,5 tahun penjara oleh majelis kasasi. Apa alasan MA?
Jumlah pasien di Wisma Atlet nanjak lagi. Keterisian tempat tidur di 43 Jawa-Bali ini juga kembali meningkat, termasuk di dua kabupaten/kota DKI Jakarta.
Melly menyebut tempat karaoke merupakan tempat yang rentan penularan karena tempat bernyanyi, bersenda gurau, dan aktivitas yang rentan terjadinya droplet.