detikNews
Kisah Para Pemudik di Stasiun Kiaracondong
Rahmadi (33), hanya bisa mengelus dada. Keinginannya merayakan hari raya bersama keluarga tercintanya di Surabaya terpaksa dikubur dalam-dalam. Rahmadi kehabisan tiket kereta.
Kamis, 16 Agu 2012 15:22 WIB







































