Vaksinasi gotong royong telah resmi dimulai sejak Selasa (18/5/2021). Berikut dua jenis vaksin yang dipakai untuk vaksinasi gotong royong di Indonesia.
WHO resmi memberikan izin darurat untuk vaksin Corona Sinopharm. Vaksin China berbasis inactivated virus ini dapat restu untuk dipakai di seluruh dunia.
Vaksinasi COVID-19 CT Corp hadir lagi, kali ini menggunakan vaksin Pfizer. Berikut informasi mengenai vaksin Pfizer, bisa buat anak 12 tahun dan bumil.
Jubir Kominfo meminta masyarakat mematuhi PPKM Darurat, mengurangi mobilitas dan tetap di rumah. Keluar rumah hanya jika ada keperluan mendesak dan vaksinasi.