detikNews
Jet Tempur Filipina Hilang Saat Operasi Taktis
Sebuah jet tempur jenis FA-50 milik Filipina hilang saat menjalani operasi "taktis" di dekat kota Cebu. Dua awak jet tempur itu belum diketahui kondisinya.
Selasa, 04 Mar 2025 12:52 WIB