Kecelakaan pesawat Jeju Air di Bandara Muan, Korsel, menewaskan 179 penumpang. Presiden Choi Sang Mok mengumumkan masa berkabung nasional selama tujuh hari.
Jemaah Haji 2025 akan diberangkatkan ke Arab Saudi mulai besok. Rencananya sebanyak 7.514 jemaah dan petugas haji akan diberangkatkan perdana menuju Madinah.
Israel menyerang Rumah Sakit Indonesia di Gaza, memaksa penutupan fasilitas kesehatan utama. Serangan ini menambah krisis kesehatan di wilayah yang dikepung.
Sejumlah pakar mengatakan laporan PBB yang menyatakan Israel melakukan genosida di Palestina harus ditindaklanjuti oleh negara-negara lain, termasuk Australia.