Ratu Elizabeth II dan Pangeran Philip sudah terima vaksinasi COVID-19 pada Sabtu (9/1) waktu setempat. Vaksinasi itu dilakukan oleh dokter di Kastil Windsor.
PAN memprotes Dirut Garuda Indonesia Irfan Setiaputra terkait masalah Mumtaz Rais dan Wakil Ketua KPK Nawawi Pomolango di pesawat. Dirut Garuda hanya tertawa.
Pembangunan bakal makam untuk sesepuh masyarakat Adat Karuhun Urang Sunda Wiwitan diberhentikan sementara. Satpol PP Kuningan berencana melakukan penyegelan.