Massa pendemo di kawasan Harmoni, Jakarta Pusat, dipukul mundur. Polisi mengerahkan kendaraan taktis Barracuda dan water cannon untuk memukul mundur massa.
Menko Polhukam Mahfud Md menyampaikan sikap pemerintah terhadap demo tolak Omnibus Law UU Cipta Kerja yang berujung ricuh di sejumlah daerah, termasuk Jakarta.
Rencana Telkomsel berinvestasi di Gojek dinilai bisa jadi solusi untuk mempercepat penguatan bisnis digital yang kini jadi fokus anak usaha PT Telkom itu.
BSN telah menetapkan SNI untuk masker kain. Hal ini didasari akan pentingnya standar masker untuk melindungi masyarakat dari bahaya penyebaran Covid-19.